PENTASHARUFAN BANTUAN PENCEGAHAN STUNTING - BANZAS SRAGEN
11/10/2024 | Penulis: Humas
Dokumentasi_BAZNAS_Sragen
Selasa 8 Oktober 2024 BAZNAS Sragen yang bersinergi dengan Pemerintah Daerah dan Dinas Kesehatan Kab.Sragen melaksanakan pentasharufan Bantuan pencegahan Stunting di Kecamatan Mondokan.
BAZNAS mentasharufkan 480 paket Gizi untuk membantu para orang tua yang memiliki anak Balita agar kebutuhan gizinya dapat terpenuhi dan terhindar dari stunting.
dalam acara tersebut Bupati Sragen dr.Kusdinar Untung Yuni Sukowati juga memberikan binaan dan berpesan kepada para Orang Tua yang memiliki anak balita agar selalu mengutamakan kebutuhan Gizi bagi anak dan menghindari berbagai macam makanan instan bagi anak-anak.
Alhamdulillah acara seperti ini dapat terlaksana dengan baik berkat peran serta Muzakki yang menunaikan ZIS memlalui BAZNAS Sragen.
Semoga dapat menjadi pahala jariyah yang terus mengalir dan memberikan manfaat bagi yang menerima, Amin.
Berita Lainnya
BAZNAS Sragen Salurkan Bantuan Tanggap Darurat untuk Warga Terdampak Angin Kencang
Rumah Sehat BAZNAS Sragen Hadirkan Layanan Kesehatan Inklusif di Hari Disabilitas 2025
BAZNAS Kabupaten Sragen Salurkan Daging DAM Haji untuk Pencegahan Stunting di Kecamatan Sambirejo
Khitan Anak Soleh, Wujud Kepedulian untuk Generasi Sehat dan Taat - RSB Sragen
BAZNAS Sragen Bersama TP PKK dan BPBD Salurkan Bantuan bagi Korban Rumah Roboh dan Kebakaran
BAZNAS Sragen dan TP PKK Kabupaten Sragen Salurkan Bantuan Pendidikan untuk Anak Korban Bencana Aceh

Info Rekening Zakat
Mari tunaikan zakat Anda dengan mentransfer ke rekening zakat.
BAZNAS
